Selangor FA sukses meraih kemenangan 2-1 atas Persija Jakarta dalam laga uji coba di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Kamis (6/9/2018) malam. Dua gol kemenangan Selangor FA dicetak Sean Eugene (35") dan Rufino Sergovia (63"), sementara gol tunggal Persija tercipta lewat sepakan penalti Marko Simic (40").
Usai laga, pelatih Selangor FA, Nazliazmi Mohammad Nasir tetap...
Persija Jakarta menelan kekalahan dalam laga uji coba melawan Selangor FA. Pada pertandingan di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Kamis (6/9/2018) malam, Bambang Pamungkas dkk kalah dengan skor 1-2.
Pelatih Persija, Stefano Cugurra Teco menyebut, kekalahan timnya dari Selangor FA memberikan banyak pelajaran. Apalagi di babak kedua, tim lawan dinilainya bermain lebih dominan.
"Hari...
Jorginho sempat sangat dekat dengan Manchester City. Tapi, kesepakatan tak bisa terjalin hingga akhirnya Chelsea yang berhasil merekrutnya dari Napoli.
Gelandang kelahiran Brasil itu menyatakan sudah bersedia bergabung City dan bahkan menjalin kesepakatan pribadi.
Namun, Chelsea datang dengan menawarkan 53 juta pound sterling yang diterima Napoli. Rinciannya Jorginho ditebus seharga...
Klub Liga Super Malaysia, Selangor FA akan berlatih tanding melawan Persija Jakarta. Laga persahabatan tersebut bakal dihelat di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Kamis (6/9/2018) malam.
Pelatih Selangor FA, Nazliazmi Nasir mengaku tak sabar menjajal kekuatan Persija. Dia senang timnya bisa mencoba kekuatan salah satu tim elite di Indonesia.
Laga uji coba melawan Persija merupakan partai...