Pepanah putra, Riau Ega Agata Salsabilla sukses merebut medali perunggu dalam cabang olahraga panahan nomor Recurve Men"s Individual Asian Games 2018 di Lapangan Panahan, Senayan, Jakarta, Selasa (28/8).
Dalam partai perebutan tempat ketiga ini, Riau Ega mengalahkan pemanah Kazakhstan, Abdullin Ilfat, dengan skor 6-2. Riau Ega tidak sekali pun memberi kemenangan set untuk sang...
Penyelenggaraan kompetisi olahraga Asian Games 2018 berkontribusi positif bagi PT Transportasi Jakarta (Transjakarta). Hal itu mengacu pada jumlah pelanggan Transjakarta.
Pada Senin (28/8) kemarin, Transjakarta melayani 676.493. Naik signifikan dibandingkan sebelum penyelenggaraan Asian Games 2018 dengan rata-rata 600 ribu yang dilayani dalam satu hari.
"Ini pencapaian yang luar biasa,...
Inter Milan membuang keunggulan dua gol sehingga diimbangi oleh Torino. Pelatih Nerazzurri Luciano Spalletti kesulitan menjelaskan kenapa mereka gagal menang.
Inter ditahan imbang 2-2 oleh Torino di Giuseppe Meazza, Senin (27/8/2018) dinihari WIB di pekan kedua Serie A. Hasil ini membuat Inter belum menang di dua pekan pertama, set
La Beneamata sebenarnya mengawali dengan baik, unggul cepat...